DESKRIPSI TRAINING
Permasalahan tanah lunak, tanah gambut, dan tanah ekspansif di Indonesia telah dapat dikelola dengan rekayasa geoteknik. Berbagai metoda perbaikan tanah dapat menjadi pilihan disesuaikan dengan anggaran proyek yang tersedia atau yang direncanakan. Permasalahan yang umum dijumpai di lapangan adalah kurangnya pengetahuan dan wawasan unsur proyek, bagaimana menangani masalah perbaikan tanah yang memenuhi syarat
kekuatan dan juga sesuai budget yang ada. Melalui Training Perbaikan Tanah ini para peserta dilatih untuk melakukan perbaikan tanah (melalui berbagai studi kasus) dengan metoda dan teknik yang telah banyak digunakan di berbagai proyek di Indonesia maupun di mancanegara.

TUJUAN TRAINING
1.Memahami berbagai macam karakteristik tanah lunak, kohesif, dan mengembang
2.Memahami berbagai teknik perbaikan tanah sesuai kondisi tanah dan budget yang dimiliki
3.Memahami bagaimana melakukan perbaikan tanah yang tepat melalui berbagai studi kasus aktual

MATERI TRAINING
1.Teknik Perbaikan Tanah dan Stabilisasi
2.Kriteria teknik perbaikan tanah : stabilisasi volume, kekuatan, permeabilitas, durabilitas.
3.Parameter yang digunakan dalam perbaikan tanah : atterberg limit, swelling pressure, activity, kepadatan tanah, unconfined compressive strength
4.Karakteristik Tanah Lunak, Tanah Ekspansif dan Stabilisasinya.
5.Mekanisme shringking dan swelling : shringking, swelling, tanah mengembang dan kondisinya, pengukuran swelling, prediksi swelling, cara-cara menanggulangi.
6.Modification by Admixture 7. Perilaku dan cara memperkirakan pemampatan tanah gambut
7.Perbaikan tanah dengan preloading (besaran pemampatan yang akan dihilangkan, daya dukung tanah, waktu yang tersedia, cara menentukan beban, cara meletakkan beban preloading).
8.Percepatan Konsolidasi Vertical Drain : Bahan untuk vertical drain, perbahan indeks properties tanah, dasar teoritis untuk desain, desain vertical drain, penggunaan prefabricated vertical drain (PVD).
9.Geosintesis, Geotextile dan Apliklasinya dalam Teknik Sipil

PESERTA TRAINING
Para praktisi geoteknik, para perencana, pelaksana, dan pengawas serta mereka yang terlibat dalam pemeliharaan fasilitas atau mereka yang berminat mendalami perbaikan tanah.

INSTRUKTUR
Dr. Ir Misery Ruslan

WAKTU & TEMPAT
Tanggal     : 19 – 21 November 2013
Waktu        : 08.00 – 16.00 WIB
Tempat        : Hotel Ibis Yogyakarta

FASILITAS
1.Training Module
2.Training CD contains training material
3.Certificate
4.Stationeries: NoteBook and Ballpoint
5.Jacket or waistcoat or T-Shirt
6.Bag or backpackers
7.Training Photo
8.Training room with full AC facilities and multimedia
9.Once lunch and twice coffeebreak every day of training
10.Qualified instructor
11.Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training

REGISTRASI
Biaya kursus: Rp. 5.500.000,- per peserta (Non Residential)
Rp. 5.000.000,- per peserta ( Pendaftaran 3 peserta dari 1 perusahaan)

INFORMASI TRAINING
Bexcellent Consultant
Jl. Parangtritis Km 6,5 (Komplek Kampus ISI) Sewon, Bantul, Yogyakarta
Phone : 0274—7855441 Fax. : 0274—414137
E-mail : fajarianto15@bexcellentjogja.com
CP : FAJAR ( 087 839 890 326)/(08532 888 3511)
PIN BB: 325B7062

By training jogja

Bekerja di Bexpert Indoprima sebagai Customer Relation Manager yang bergerak di Bidang jasa training khususnya di bidang HSE, Human Resources Management, Certification, etc

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *